Salah satu keutamaan berdzikir (mengingat Allah) adalah kita pun akan diingat oleh-Nya. Bagi mereka yang mengharap cinta-Nya, tentu amatlah bahagia bila hamba yang penuh dosa dan kelemahan ini diingat oleh Pencipta-nya. Diingat oleh manusia yang kita sayangi saja sudah sedemikian bahagia, apakah lagi jika Allah yang mengingat diri kita. Semoga PDF Dzikir Pagi Petang berikut…
Author: OMI
Repetisi
Seorang ayah yang hidupnya mapan, terperangah dengan ulahnya sendiri. Suatu waktu ia mendampingi anaknya yang sedang melukis. Anaknya masih TK tetapi sudah mampu merekam apa yang dia lihat di sekitarnya termasuk perlakuan ayahnya. Sang ayah bertanya, “Gambar apa yang sedang kamu buat, Nak?” Kata anaknya, “Ini rumahku nanti kalau sudah besar. Ini adalah taman, baru…
Tetaplah Seorang Anak
Setiap di antara kita, saat tilawah, tentunya pernah melewati surah Al-Isra` ayat 23-24. Sebagian besar mungkin membaca terjemahnya. “…Dan hendaklah kamu berbuat baik kepada ibu bapakmu dengan sebaik-baiknya. Jika salah seorang di antara keduanya atau kedua-duanya sampai berumur lanjut dalam pemeliharaanmu, maka sekali-kali janganlah kamu mengatakan kepada keduanya perkataan ‘ah’ dan janganlah kamu membentak mereka…
Berbakti Tanpa Syarat
Dalam keseharian, seringkali ada hal-hal yang salah dilakukan oleh ayah dan ibu. Baik yang salah dalam pandangan syari`at maupun kebiasaan. Tapi, sejatinya ketika berkaitan dengan orangtua, hendaknya seorang anak tidak hitam-putih menyikapinya, hanya melihat benar atau salah. Ada permakluman yang perlu dikedepankan, ada adab yang senantiasa perlu dijaga, sekalipun keduanya memang salah. “Oh, mungkin orangtua…
Merawat “Surga” yang Dekat
Dalam kajian Ramadhan, Dr. Nashir bin Sulaiman Al-Umar, seorang ulama asal Saudi Arabia dan ketua lembaga tadabbur Al-Qur`an internasional, menjelaskan sebuah hikmah, “Dari Abdullah bin Amru bin Al-`Ash r.a., ia bercerita, ‘Ada seorang lelaki yang mendatangi Rasulullah Shallallahu `alaihi wa sallam seraya berkata, ‘Aku berbai`at kepada engkau untuk siap hijrah dan berjihad di jalan Allah…
Meila
Meila adalah sebuah nama sederhana, yang pemiliknya telah tiada. Sebagaimana orang lain, ia pun pernah menjalani hidup dengan setiap episodenya. Tapi, yang kemudian tidak ia tahu adalah ketika panggilan namanya berusia lebih panjang dari usianya. Nama itu ‘Meila’ tetap dapat mengilhami setiap orang yang membaca kisahnya. Rofiqo Meila Sari, anak saya yang ketiga dari lima…